Berikut ini adalah pertanyaan dari athayasalma8570 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Sesuai dengan ilustrasi tersebut siswa berperan dalam salah satu kegiatan ekonomi yaitu sebagai produsen. Hal ini karena siswa dituntut untuk membuat hasil olahan makanan sendiri. Sehingga kegiatan tersebut menunjukkan bahwa siswa menghasilkan barang yaitu olahan makanan.
Pembahasan
Pelaku kegiatan ekonomi yang terjadi dalam kehidupan sehari-hari secara garis besar terbagi menjadi beberapa golongan yaitu:
- Golongan produsen yaitu salah satu golongan orang yang menghasilkan barang atau jasa.
- Golongan konsumen yaitu salah satu golongan orang yang menghabiskan barang atau jasa.
- Golongan distributor yaitu salah satu golongan orang yang menyalurkan barang atau jasa dari produsen ke konsuman.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut materi tentang pelaku ekonomi yomemimo.com/tugas/166176
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 06 Sep 22