Manusia purba pada masa pra aksara masih bercorak kehidupan belum

Berikut ini adalah pertanyaan dari Ferosugabts5984 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Manusia purba pada masa pra aksara masih bercorak kehidupan belum menetap dan terus berpindah pindah yang juga sering disebut ....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

manusia purba yang hidupnya berpindah-pindah/belum menetap disebut dengan nomaden.

Penjelasan:

Diketahui bahwa terdapat beberapa pola kehidupan manusia purba, seperti nomaden, semi nomaden dan menetap. Kehidupan nomaden adalah hidup berpindah-pindah dari suatu tempat ke tempat lain di padang pasir atau daerah bermusim dingin, daripada menetap di suatu tempat. Kehidupan nomaden banyak dilakukan oleh manusia purba yang seorang pengembara, penggembala, dan berburu yang hidupnya selalu berpindah pindah dari satu wilayah kewilayah dataran lainnya dan mampu beradaptasi dengan iklim yang berbeda kemudian menetap secara berkelompok dengan jangka waktu yang tidak bisa ditentukan. Pola kehidupan ini terjadi pada masa berburu dan meramu.

Dengan demikian, manusia purba yang hidupnya berpindah-pindah/belum menetap disebut dengan nomaden.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh utria dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Dec 22