3. dalam prinsip etika pancasila pada hakikatnya bersifat humanistic, berikan

Berikut ini adalah pertanyaan dari putrialiyahs3209 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

3. dalam prinsip etika pancasila pada hakikatnya bersifat humanistic, berikan penjelasannya secara singkat ?hal-hal penting apa sajakah yang bagi pengembangan pancasila sebagai sistem etika ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sifat humanistik pada prinsip etika Pancasila adalah sifat manusia berdasarkan nilai-nilai Pancasila sebagai makhluk bermatabat dan berbudaya. Hal dalam pengembangan Pancasila dengan sistem etika adalah deskripsi dari sila-sila Pancasila untuk menata tindakan kehidupan dalam bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara di Indonesia.

Pembahasan

Humanistik merupakan sebuah sifat yang terbentuk dari etika dalam Pancasila karena manusia harus hidup berdasarkan nilai yang terkandung dalam Pancasila dan sesuai Hak Asasi Manusia yang berlaku di Indonesia. Memperhatikan martabat dan derajat sesama manusia.

Pancasila menjadi pedoman masyarakat Indonesia dalam bersosialisasi dan berkehidupan dalam lingkup masyarakat melalui penjabaran sila-sila dalam isi Pancasila. Bentuk pedoman Pancasila dapat berupa saling menghormati sesama, memiliki sikap toleransi tinggi, tidak membedakan golongan, memiliki kesadaran akan kesamaan sesama derajat manusia, dan memiliki rasa kemanusiaan yang tinggi.

Pelajari Lebih Lanjut

Materi tentang Hak Asasi Manusia, pada yomemimo.com/tugas/1820801

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RezaPrabowo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 06 Jul 22