Awal dimulainya penjajahan Belanda di Indonesia dimulai sejak didirikannya VOC

Berikut ini adalah pertanyaan dari stellasilvi3139 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Awal dimulainya penjajahan Belanda di Indonesia dimulai sejak didirikannya VOC (Vereenigde Oost Indische Compagnie). Di berbagai daerah VOC melakukan tindakan dengan melakukan politik adu domba yaitu saling mengadu domba antara kerajan yang satu dan kerajaan yang lain atau mengadu domba di dalam kerajaan itu sendiri. Politikadudomba yang dilakukan VOC disebut juga politik….. *A. Balas Budi B. Etische Politic C. Divide and Rule D. Devide et impera

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. Devide et impera

Penjelasan:

Devide et Impera adalah politik pecah belah atau adu domba yang diterapkan oleh penjajah Belanda di Indonesia.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pratama83ruben dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 29 Aug 23