Al Qayyum maknanya adalah Allah Maha terus-menerus mengurus makhlukNya Tunjukkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari gebrilfahrezialfajri pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Al Qayyum maknanya adalah Allah Maha terus-menerus mengurus makhlukNya Tunjukkan Dalil yang menunjukkan hal tersebut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Surat Al-Baqarah ayat 255 (Ayat Kursi) yang berbunyi: "Allah, tidak ada Tuhan (yang berhak disembah) melainkan Dia Yang Hidup kekal lagi terus menerus mengurus (makhluk-Nya); tidak mengantuk dan tidak tidur. Kepunyaan-Nya apa yang di langit dan di bumi. Tiada yang dapat memberi syafa’at di sisi Allah tanpa izin-Nya…"

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh abangMantap dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 17 Jun 23