Kitab Allah yang harus kita yakini ada 4 kitab. Jelaskan

Berikut ini adalah pertanyaan dari farrasdwiananta793 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kitab Allah yang harus kita yakini ada 4 kitab. Jelaskan dua perbedaan Al Qur'an dengan kitab- kitab sebelumnya!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

TERDAPAT 4 PERBEDAAN AL - QUR'AN DENGAN KITAB - KITAB SEBELUMNYA ADALAH =

1. Kitab-kitab sebelumnya telah hilang keutuhan atau keotentikannya. Sementara itu, Al Quran hingga saat ini dan bahkan yang akan datang sekalipun, masih utuh. Hal ini ditegaskan sendiri dalam Al Quran, yakni surat Al Hijr ayat 9: (Sungguh, Kamilah yang telah menurunkan Al Quran dan Kamilah yang menjaganya dari pemalsuan).

2. Bahwa Al Quran ditujukan untuk seluruh alam/umat manusia. Sementara, kitab terdahulu hanya diperuntukkan untuk satu golongan tertentu. Inilah letak perbedaan selanjutnya. Banyak ayat yang menjelaskan tentang hal ini; seperti Al Baqarah ayat 185. Dan juga Ali Imran ayat 183: (… Itulah keterangan yang jelas untuk semua manusia, sebuah petunjuk dan pelajaran bagi orang yang bertakwa).

3. Bahwa kitab-kitab terdahulu menggunakan bahasa kaum yang kini telah hilang sejak beberapa waktu silam. Berbeda dengan halnya Al Quran, Al Quran berbahasa Arab yang kini digunakan oleh berjuta-juta manusia. Dan Al Quran diturunkan dalam bahasa Arab bukan berarti Al Quran untuk bangsa Arab saja, melainkan untuk semua manusia.

4. Al Quran memuat ringkasan ajaran-ajaran ketuhanan dalam kitab-kitab dan mengukuhkan kebenaran ajaran ajaran yang terdapat di dalam kitab-kitab terdahulu; yakni Taurat, Zabur, dan Injil.

Penjelasan:

SEMOGA MEMBANTU

SEMANGAT BELAJAR

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rs2889133 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Mar 23