Empat asumsi penting yang mendasari pentingnya penilaian kinerja

Berikut ini adalah pertanyaan dari afieef8181 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Empat asumsi penting yang mendasari pentingnya penilaian kinerja

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Hal yang termasuk dalam asumsi penting yang mendasari pentingnya penilaian kinerja adalah:

  • Penilaian kinerja harus memberikan transparansi.
  • Penilaian kinerja harus dapat dipertanggung jawabkan.
  • Penilaian kinerja harus daapat memberikan informasi untuk pengambilan keputusan.
  • Penilaian kinerja harus memberikan wawasan untuk pengembangan.

Pembahasan

Penilaian kinerja adalah sebuah aktivitas yang dilakukan sebuah perusahaan atau instansi untuk melakukan penilaian kepada seluruh karyawannya atau pekerjannya. Penilaian kinerja memiliki  tujuan untuk dijadikan sebagai dasar dari kenaikan gaji atau promosi hingga pemutusan kerja.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang penilaian kinerja yomemimo.com/tugas/18406101

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MuhammadFirdaus00 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 13 Aug 23