Menyimpulkan dalil sifat wajib Allah Swt. dari fenomena kehidupan sehari-hari.​

Berikut ini adalah pertanyaan dari fatimaahnurfath pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Menyimpulkan dalil sifat wajib Allah Swt. dari fenomena kehidupan sehari-hari.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sifat wajibbagiAllah SWT yang bisa kita saksikan dalilnya dalam fenomena kehidupan sehari-hari misalnya sifat wujud (ada). Dengan sifat wujud ini kita mengetahui seandainya Allah itu tidak ada maka alam ini tidak akan pernah tercipta dan tidak ada keteraturan di dalamnya.

Pembahasan

Dalil lainnya dalam kehidupan sehari-hari misalnya tentang sifat Baqa (kekal) yaitu kita melihat manusia dan makhluk lainnya di dunia ini tidak ada yang kekal. Setiap hari kita melihat dan mendengar sendiri orang yang meninggal di berbagai tempat yang menunjukkan bahwa selain Allah adalah tidak kekal, yang kekal hanyalah Allah SWT. Begitu pula sifat wajib lainnya bisa kita bandingkan dalam kehidupan sehari-hari apa yang bisa kita saksikan dengan mata kepala sendiri.

Pelajari lebih lanjut

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh OmKalem dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 16 Jul 23