Buatlah pernyataan yang menunjukkan pengertian Logika dan berikan contohnya

Berikut ini adalah pertanyaan dari pramithainp3036 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Buatlah pernyataan yang menunjukkan pengertian Logika dan berikan contohnya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Logika adalah sarana untuk berpikir secara sistematis, valid, dan dapat dipertanggungjawabkan. Oleh karena itu, sejak kecil manusia telah diajarkan untuk bisa berpikir menggunakan logika dan akal sehat.

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), logika adalah pengetahuan tentang kaidah berpikir. Selain itu, logika juga bisa diartikan sebagai jalan pikiran yang masuk akal.

contoh logika dalam kehidupan sehari hari

1. Budi ingin membeli nasi goreng untuk makan malam. Oleh karena itu, Budi mendatangi pedagang nasi goreng di dekat rumahnya.

2. Smartphone milik Via tiba-tiba mati. Via pun langsung datang ke tempat service center agar smartphone-nya dapat diperbaiki.

3. Kucing peliharaan Ahmad tiba-tiba lemas. Karena khawatir, Ahmad langsung membawanya ke rumah sakit khusus hewan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fahmikhilman123 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 14 Jul 23