Bagaimanakah mekanisme pengaturan pengeluaran keringat dan urine pada saat cuaca

Berikut ini adalah pertanyaan dari Farica1318 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimanakah mekanisme pengaturan pengeluaran keringat dan urine pada saat cuaca dingin dan panas? jelaskan.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

-pada saat cuaca dingin keringat akan keluar sedikit karena kulit kita yang terasa dingin maka pori-pori kelenjar keringat akan mengecil,dan bagaimana dengan urine ? urine pada saat cuaca dingin akan mengeluarkan lebih banyak urine dikarenakan airnya yang panas makak pada saat dingin lebih banyak mengeluarkan urine.

-pada saat cuaca panas kulit kita akan mengeluarkan lebih banyak keringat dikarenakan kulit kita yang terasa panas maka pori-pori kelenjar keringat akan membesar,dan bagaimana dengan urine ?? urine pada saat cuaca panas akan mengeluarkan lebih sedikit karena untuk cadangan antisipasi dalam tubuh agar tidak kering.

Penjelasan: SEMOGA MEMBANTU DAN SELAMAT BELAJAR! ^_^
#JADIKANJAWABANTERCERDAS

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh qnxzxzx dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Sep 22