Apa yang membedakan manusia dengan malaikat

Berikut ini adalah pertanyaan dari sukiata354 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa yang membedakan manusia dengan malaikat

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Berikut ini adalah perbedaan antara manusia dan malaikat :

1. Manusia tercipta dari tanah (debu) sedangkan malaikat dari nur atau cahaya

2. Manusia adalah mahluk alam syahadah (nyata) sedangkan malaikat adalah makhluk ghaib

3. Manusia dibekali akal dinamis dan hawa nafsu sementara malaikat tidak dibekali hawa nafsu dan hanya memiliki akal yang statis

4. Semua malaikat patuh dan taat kepada Allah SWT sementara manusia ada yang patuh ada pula yang ingkar

5. Malaikat tidak memiliki jenis kelamin, sebaliknya manusia terbagi atas dua kelamin

6. Malaikat tidak lapar, haus, mengantuk dan sebagainya sementara manusia merasakan lapar, halus, kantuk dan sebagainya

7. Malaikat hidup kekal hingga akhir dunia sementara manusia usianya terbatas

Penjelasan:

semoga membantu ^^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh elsagriselda01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Jun 21