Terangkan dua perbedaan anatara motif ekonomi dan non ekonomi

Berikut ini adalah pertanyaan dari asfulanwar108 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Terangkan dua perbedaan anatara motif ekonomi dan non ekonomi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Motif ekonomi merupakan motivasi yang membuat seseorang untuk melakukan berbagai tindakan ekonomi yang didasarkan atas dasar untuk memenuhi kebutuhan yang disertai dengan pertimbangan yang rasional. Sedangkan motif non ekonomi adalah tindakan ekonomi yang tidak disertai dengan pertimbangan yang rasional dan tujuannya bukan untuk memenuhi kebutuhan hidup, contohnya ketika seseorang yang membeli mobil baru karena mengikuti perkembangan model terbaru. undefined

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rychan98 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 20 Jun 22