Sebutkan tiga cara menemukan kata kunci pada teks nonfiksi!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari naylanewplh85 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan tiga cara menemukan kata kunci pada teks nonfiksi!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Telah terdapat carauntuk dapatmenemukan kata kunci di dalam sebuah teks nonfiksi yaitu ialah sebagai berikut:

  • Mencari sebuah kata yang telah sering diulang-ulang.
  • Temukan kata kuncinya pada ide pokok dari teks nonfiksi.
  • Carilah kata kunci yang telah diganti kalimat ataupun sinonimnya tersebut.  

Pembahasan

Pengertian dariteks nonfiksiyaitu ialah sebuah karangan ataupun tulisan yang telah bersifat informatif. Penulis telah mempunyai tanggung jawab atas peristiwa, orang, maupun informasi yang telah disampaikan.

Di dalam pembuatan dari teks nonfiksi telah dibutuhkannya sebuah penelitian yang berdasar kepada peristiwa informasi, data-data, ataupun permasalahan yang telah memiliki kaitan dengan hal yang akan segera dituliskan.

Selain itu, teks nonfiksi ini telah menjadi sebuah teks yang telah berisikan dengan sebuah informasi yang sesuai dengan fakta ataupun kenyataan.

Teks nonfiksi ini dapat ditemukan di dalam laporan karya ilmiah, majalah, artikel surat kabar, dan juga biografi. Selain itu, juga terdapat ciri-ciridari sebuahteks nonfiksi yaitu ialah sebagai berikut:

  • Sumber rujukannya telah dapat dipertanggungjawabkan dan juga dinilai jelas.
  • Dapat menyajikan sebuah informasi berdasarkan kepada fakta yang telah ada.
  • Telah dilengkapi dengan sebuah analisis dan juga interpretasi intelektual dari seorang penulis.
  • Telah mempunyai tujuan penelitian yang dapat dibilang jelas.
  • Telah tersusun dengan logis, sistematis, dan juga jelas.
  • Telah menjadi sebuah penemuan baru ataupun telah memiliki sifat menyempurnakan penemuan yang terdahulu.

Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang pengertian teks nonfiksi yomemimo.com/tugas/38145918

2. Materi tentang fungsi teks nonfiksi yomemimo.com/tugas/41815605

3. Materi tentang penggunaan teks nonfiksi yomemimo.com/tugas/13251418

-----------------------------

Detil jawaban

Kelas: 11

Mapel: B. Indonesia

Bab: Bab 4 - Pengayaan Buku Fiksi dan Non Fiksi

Kode: 11.1.4

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jlajloo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Jun 21