Alat gambar yang cocok di gunakan untuk membuat gambar debgan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Efvewe2055 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Alat gambar yang cocok di gunakan untuk membuat gambar debgan teknik siluet adalah cat?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Cat yang didapai sebagai alat untuk membuat gambar dengan teknik siluet adalah cat poster. Cat poster cocok digunakan  untuk membuat gambar dengan teknik siluet karena memiliki sifat yang lebih pekat dari pada cat cair.

Pembahasan

Teknik siluet merupakan salah satu teknik menggambar yang terdiri dari batas pinggir dan bidang dalam yang polos. Jenis teknik siluet adalah:

  • Teknik siluet positif merupakan teknik siluet dengan cara menghitamkan bagian objek gambar model dan bagian latar dibiarkan berwarna putih.
  • Teknik siluet negatif merupakan teknik siluet dengan cara menghitamkan bagian latar belakang dan objek gambar model dibiarkan berwarna putih.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut teknik siluet yomemimo.com/tugas/3635037

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MuhammadFirdaus00 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 16 Nov 22