Berikut ini adalah pertanyaan dari ARIELcnd6098 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
•Kelebihan dari penilaian kinerja berdasarkan pendekatan keperilakuan yaitu metode ini sangat valid dalam memberikan sebuah penilaian dan memberikan tolak ukur perilaku untuk karyawannya.
•Kelemahan yang terdapat pada metode penilaian kerja berdasarkan pendekatan keperilakuan ialah para atasan atau penyelia tidak terlalu memiliki minat untuk mencatat peristiwa kritis, namun cenderung untuk mengada-ada.
Penjelasan:
Metode insiden kritis merupakan suatu metode penilaian yang didasarkan pada catatan penilai dan penggambaran perilaku karyawan yang berhubungan dengan pelaksanaan pekerjaan karyawan. Semua peristiwa dicatat oleh penyelia atau atasan selama periode evaluasi terhadap setiap karyawan. Metode ini berfungsi untuk memberikan kritik dan saran kepada karyawan sehingga dapat meminimalisir kesalahan.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh johanaleasa25661 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 13 Sep 22