Nyatakan dua cara untuk memelihara kesihatan sistem respirasi

Berikut ini adalah pertanyaan dari hendriplanttim9173 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Nyatakan dua cara untuk memelihara kesihatan sistem respirasi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sistem pernapasan dikenal juga dengan sistem respirasi. Terdapat berbagai macam cara untuk memelihara kesehatan sistem respirasi, dan dua di antaranya adalah dengan cara:

  • Berhenti merokok / hindari orang yang merokok
  • Rutin berolahraga

Pembahasan:

Respirasi atau pernapasan merupakan sebuah proses pengambilan oksigen dan pelepasan karbohidrat serta penggunaan energi yang ada di dalam tubuh. Manusia bisa melakukan dua cara pernapasan, yaitu menggunakan pernapasan perut dan pernapasan dada. Alat pernapasan atau organ pernapasan manusia terdiri dari hidung, faring, trakea, bronkus, bronkiolus dan paru-paru.

Fungsi Sistem Pernapasan Pada Manusia

  • Pertukaran gas antara paru-paru dan aliran darah
  • Menghirup dan menghembuskan udara (bernapas)
  • Menciptakan suara
  • Pertukaran gas antara aliran darah dan jaringan di dalam tubuh
  • Mencium bau

Pernapasan Dada

Ketika kita melakukan pernapasan dada, yang berperan adalah otot-otot yang berada di sekitar tulang rusuk. Otot-otot ini dibagi menjadi dua yaitu otot tulang rusuk luar dan tulang rusuk dalam. otot tulang rusuk luar memiliki peran untuk mengangkat tulang-tulang rusuk. Sedangkan otot tulang rusuk dalam memiliki fungsi untuk menurunkan tulang rusuk ke posisi normal.

Pernapasan Perut

Pernapasan perut disebut juga dengan pernapasan diagframa yang mana pernapasan ini menggunakan diafragma dan otot dinding di rongga perut. otot diafragma akan berkontraksi dan posisinya menjadi datar. Hal ini menyebabkan volume rongga dada menjadi bertambah besar dan tekanan udara menjadi kecil. Karena tekanan udaranya yang rendah, paru-paru akan mengembang. Saat itulah terjadi masuknya udara ke paru-paru atau proses menghirup udara.

Pelajari lebih lanjut:

Materi mengenai Sistem Pernapasan Manusia pada yomemimo.com/tugas/5418294

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh esakaes dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 16 Nov 22