orang pertama yang tidak menyetujui pengangkatan Ali Bin Abi Thalib

Berikut ini adalah pertanyaan dari yardan70 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Orang pertama yang tidak menyetujui pengangkatan Ali Bin Abi Thalib sebagai khalifah keempat adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

\boxed{ \tt \: answer \: by: \green{}\boxed{ \tt \: Reivanramdhani01}}

proses pengangkatan Ali bin Abi Talib menjadi khalifah:

banyak yang tidak suka jika Ali bin Abi Thalib diangkat menjadi khalifah mengingat usinya yang masih sangat muda.

Saat akan dilaksanakan upacara pengangkatan, Ali bertanya dimana Talhah dan Zubair. Talhah dan Zubair ialah senior yang paling unggul diantara kaum muslim kebanyakan. Hanya mereka yang berhak menentukan siapa yang akan menjadi khalifah.Akan tetapi mereka berdua tidak hadir sehingga , para muslim membai’at Ali.  Ali resmi menjadi khalifah setelah menyatakan sumpah setianya.

===========

Detil Jawaban:

Mata pelajaran: IPS Sejarah

Kelas: V SD

Kategori: Sejarah kerajaan islam

Kode Kategori berdasarkan kurikulum KTSP:  11.3.2

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh reivanramdhani01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 22 Jul 21