Mengapa tes objektif tidak dapat mengukur hasil belajar siswa dengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari annisaher3042 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Mengapa tes objektif tidak dapat mengukur hasil belajar siswa dengan baik

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kebanyakan tes objektif hanya bisa mengukur proses berpikir rendah. Walaupun tujuan pembelajaran yang akan diukur sebenarnya lebih tinggi dari sekedar ingatan atau pemahaman. Hal ini semata-mata bukan karena tes objektif tidak dapat digunakan untuk mengukur proses berpikir yang lebih tinggi dari sekedar ingatan atau pemahaman Tetapi lebih disebabkan oleh penulis soal yang belum dapat menulis tes objektif yang mengukur proses berpikir tinggi.

Penjelasan:

Tes objektif adalah jenis tes atau soal yang penilaiannya sudah ditentukan sehingga lebih objektif dibandingkan soal model esai. Pada soal objektif, penjawab sudah diberikan alternatif jawaban yang bisa ia pilih. Di antara pilihan jawaban ini, ada salah satu yang benar.

Kemampuan setiap siswa dalam menangkap pelajaran berbeda. Tidak hanya dalam menjawab, tetapi juga kemampuan siswa dalam menangkap makna dari soal.

Kelemahan dalam tes objektif adalah kita jadi terpaku pada jawaban yang disediakankarena kemungkinan jawaban dipersempit.

Kelebihan dalam tes objektif adalah soal ini memungkinkan penjawab mengira-ngira dan menjawab jawaban yang benar-benar tepat,meskipun hal itu cukup relatif.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang bentuk tes objektif yomemimo.com/tugas/30204072#:~:text=Tes%20objektif%20adalah%20jenis%20tes,ada%20salah%20satu%20yang%20benar.
  2. Materi tentang perbandingan tes objektif dan tes uraian yomemimo.com/tugas/29478277
  3. Materi tentang perbedaan tes objektif dan tes subjektif yomemimo.com/tugas/2692155

Detail jawaban

Kelas: SMP

Mapel: Ujian Nasional (UN)

Bab: Test Objektif

Kode: -

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vanhoughen93p06m60 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 29 Jul 21