margarin termasuk dalam kumoditas?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari dfrizky01 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Margarin termasuk dalam kumoditas?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Margarintermasuk dalamkomoditas pertanian. Hal ini dikarenakan margarin memiliki bahan dasar minyak sayuryang merupakan hasilpengolahan pertanian.

Penjelasan:

Margarin adalah produknon-dairyyang dibuat sebagai pengganti mentega.  Margarin dibuat dari campuran minyak sayur (turunan kelapa sawit), air, garam, emulsifier, dan beberapa margarin dicampur dengan susu. Karena terbuat dari minyak sayur, margarin tidak mengandung kolesterol dan lemak jenuh. Oleh karena itu banyak para vegetarian lebih memilih margarin daripada mentega. Terdapat beberapa langkah dalam proses pembuatan margarin, yaitu:

  • Pemilihan Bahan
  • Pemisahan Lemak (Netralisasi)
  • Pemurnian Zat Pewarna (Bleaching)
  • Pengolahan Lemak (Hidrogenasi)
  • Penambahan Emulsifier (Emulsifikasi)

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang  margarin pada

yomemimo.com/tugas/6087865

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AndikPujianto dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 27 Jan 22