Suatu kegiatan komputasi yang dilakukan oleh program: misalnya operasi aritmatika

Berikut ini adalah pertanyaan dari vannyhanifah85011 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Suatu kegiatan komputasi yang dilakukan oleh program: misalnya operasi aritmatika

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Suatu kegiatan komputasi yang dilakukan oleh program adalah proses. Dalam komputasi, proses ialah suatu lembaga objek program komputer yang sedang dijalankan oleh satu atau lebih perintah. Ia mengandung kode program beserta aktivitas yang diprogram untuk dijalani.

Pembahasan

Dalam komputasi, proses ialah suatu lembaga objek program komputer yang sedang dijalankan oleh satu atau lebih perintah. Ia mengandung kode program beserta aktivitas yang diprogram untuk dijalani. Tahap proses adalah tahap yang dilakukan oleh komputer setelah kamu menuliskan perintah pada suatu text editor. Setelah kamu mengetik perintah di text editor kamu akan meng-compile perintah tersebut untuk dijalankan oleh komputer, fase ini dinamakan proses. Operasi aritmatika merupakan salah satu contoh proses yang dapat dilakukan oleh komputer setelah kamu menuliskan kode programnya.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang materi komputasi pada

yomemimo.com/tugas/38378886

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 25 Aug 22