Berikut ini adalah pertanyaan dari ajengmustainah pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Faktor yang membuat lambung menjadi perih dan panas adalah naiknya asam lambung. Saat seseorang telat makan, akan mengalami kram perut. Seseorang yang telat makan biasanya mengalami Penyakit asam lambung. Asam lambung terjadi karena naiknya asam lambung menuju esofagus atau kerongkongan. Kondisi ini terjadi pada saluran pencernaan yang menghubungkan mulut dan lambung mengalami iritasi.
zat yang dihasilkan oleh lambung ketika hal ini terjadi adalah asam hidroklorat (HCl), zat ini berfungsi untuk membantu lambung dalam menghancurkan makanan menjadi lebih lunak dan ukuran yang kecil. Sehingga dapat diproses oleh tubuh menjadi energi, ini disebut proses metabolisme. zat ini sangat penting, tetapi bila intensitasnya tinggi, selanjutnya malahan dapat memicu masalah kesehatan
Cara mencegah penyakit asam lambung yaitu :
- Memperbaiki pola makanan/Mengubah kebiasaan makan
- Makan dalam porsi yang kecil tetapi sering
- Hindari makanan berlemak, pedas dan asam
- Tidak berbaring setelah makan
- Menggunakan obat obatan tertentu (resep dokter)
semoga bermanfaat, maaf jika ada yang salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh naysila73 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 24 Jan 22