kuis hari jam 7 sampai jam 8 pagi mau bagi

Berikut ini adalah pertanyaan dari luis2741 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kuis hari jam 7 sampai jam 8 pagi mau bagi bagi poin (500)tuliskan penemu hukum Newton dan tuliskan ada berapa hukum Newton​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penemu hukum Newton

Isaac Newton menemukan hukum Newton dengan merumuskan pengaruh gaya terhadap gerak benda.

Pembagian hukum Newton

Hukum Newton terbagi menjadi 3, yaitu :

  • Hukum Newton 1 yang berbunyi : "Suatu benda yang diam akan tetap diam, dan benda yang bergerak lurus beraturan akan terus bergerak lurus beraturan, jika resultan gaya yang bekerja pada benda tersebut sama dengan nol."

  • Hukum Newton 2 yang berbunyi : "Percepatan yang ditimbulkan oleh gaya yang bekerja pada benda berbanding lurus dengan besar gayanya dan berbanding terbalik dengan massa benda."

  • Hukum Newton 3 yang berbunyi : "Ketika benda pertama memberikan gaya kepada benda kedua, maka benda kedua akan kembali memberikan gaya yang sama besar kepada benda pertama, namun arahnya berlawanan."

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh PotatoChipz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 09 Jan 22