Uraikan perbedaan antara cat air cat minyak dan cat akrilik

Berikut ini adalah pertanyaan dari Laudyacleo9401 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Uraikan perbedaan antara cat air cat minyak dan cat akrilik

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

cat akrilik: menggunakan pengecer air, ramah lingkungan, bau tidak menyengat, dan cepat kering

cat air: mengandung air, cepat kering, membuat kertas rusak jika menaruh cat airnya terlalu banyak

cat minyak: mengandung minyak, bau menyengat, warna tajam, dan tahan lama

Penjelasan:

tolong jadikan jawaban tercerdas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh KLYSCHA dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 13 Aug 22