Bagaimanakah cara melakukan star jongkok

Berikut ini adalah pertanyaan dari abbasf1115 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bagaimanakah cara melakukan star jongkok

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Cara melakukan start jongkok medium pada atletik:

Posisikan letak tangan secara sejajar dengan garis yang ada di lapangan.

Posisikan juga bahu secara sejajar dengan garis yang ada di lapangan tersebut.

Posisi lutut condong ke arah belakang tubuh, dan perhatikan bahwa posisi kaki depan harus ditungkaikan.

Start jongkok panjang long start

Pada saat melakukan start jongkok pada lari sprint jari-jari kedua tangan diletakkan tepat di belakang garis start.

Posisi tangan membuka selebar garis bahu. Ibu jari ada di depan tangan, sejajar dengan lutut belakang.

Lutut kaki belakang berada di samping tumit kaki depan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ismiraradia3327 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Feb 22