Jelaskan langkah-langkah bergantung dan mengayun​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ulfahmaya48 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar

Jelaskan langkah-langkah bergantung dan mengayun​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Cara melakukan gerakan bergantung dan berayun pada palang adalah:

Posisi awal, sikap berdiri tegak dan meloncat untuk Cara melakukan gerakan bergantung dan berayun pada palang adalah:

Posisi awal, sikap berdiri tegak dan meloncat untuk memegang palang menggunakan kedua tangan. Pegangan dapat menggunakan pegangan atas, pegangan bawah, atau pegangan campuran. Bergantung lurus dan kedua kaki terangkat dari tanah.

Ayunkan kedua tungkai ke depan dan belakang hingga tubuh mengayun. Sebelum mendarat, kurangi ayunan secara perlahan.

Posisi akhir, mendarat dengan kedua kaki agak mengeper.

Begitulah jawabannya teman-teman

memegang palang menggunakan kedua tangan. Pegangan dapat menggunakan pegangan atas, pegangan bawah, atau pegangan campuran. Bergantung lurus dan kedua kaki terangkat dari tanah.

Ayunkan kedua tungkai ke depan dan belakang hingga tubuh mengayun. Sebelum mendarat, kurangi ayunan secara perlahan.

Posisi akhir, mendarat dengan kedua kaki agak mengeper.

Begitulah jawabannya teman-teman

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aurynfauziah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 28 Jun 22