Sebutkan syarat kondisi badan agar dapat melakukan senam ritmik

Berikut ini adalah pertanyaan dari ratnajh98442 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan syarat kondisi badan agar dapat melakukan senam ritmik

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Agar dapat melakukan senam ritmik, berikut adalah beberapa syaratdarikondisi badan yang harus dipenuhi:

  • Berada dalam keadaan yang sehat.
  • Tidak sedang berada dalam keadaan cedera.
  • Tidak memiliki kendala kesehatan atau kendala serius dalam menggerakkan anggota tubuh yang diperlukan dalam gerakan senam.

Pembahasan

Senam ritmik adalah salah satu aktivitas senam yang merupakan rangkaian gerakan senam yang disesuaikan dengan irama yang dihasilkan oleh iringan yang digunakan. Gerakan yang ada di dalam senam ritmik ini pada dasarnya akan menggunakan seluruh anggota tubuh yang ada pada tubuh. Salah satu unsur utama dari senam ritmik juga adalah kelenturan tubuh yang merupakan kemampuan tubuh untuk menggerakkan anggota tubuhnya dengan baik. Maka dari itu, untuk bisa melakukan gerakan senam ritmik dengan baik, kita harus bisa menggerakkan anggota tubuh kita dengan optimal.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang unsur senam irama

yomemimo.com/tugas/5487235

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sebastiandennis dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 15 Jun 22