Tuliskan 4 macam kelebihan dan kekurangan bioteknologi modern

Berikut ini adalah pertanyaan dari geov1326 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tuliskan 4 macam kelebihan dan kekurangan bioteknologi modern

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kelebihan bioteknologi modern sebagai berikut.

1. Hasil dapat diperhitungkan. 

2. Dapat mengatasi kendala ketidaksesuaian genetik. 

3.Perbaikan sifat genetik dapat dilakukan secara terarah. 

4. Dapat menghasilkan organisme yang sifat barunya tidak ada pada sifat alaminya. 

kekurangan :

1. Biaya produksi relatif lebih mahal.

2. Memerlukan teknologi canggih.

3. Pengaruh jangka panjang belum diketahui.

4. Penyalahgunaan hak pribadi, karena dengan rekayasa genetika perubahan genotipe pada dasarnya tidak dirancang secara alami sesuai dengan kebutuhan yang dapat meringankan dan dapat mengubah hal menjadi lebih baik, melainkan menurut kebutuhan pelaku bioteknologi itu sendiri.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh strawberrymocca dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 15 Jun 22