Faktor politik yang mendorong berkembangnya kesultanan aceh menjadi bandar dagang

Berikut ini adalah pertanyaan dari yesa4267 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Faktor politik yang mendorong berkembangnya kesultanan aceh menjadi bandar dagang yang ramai di selat malaka adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Faktor internalnya adalah karena Aceh berhasil menaklukkan wilayah yang berdekatan dengan Aceh seperti Deli (1612), Bintan (1614), Kampar, Pariaman, Minangkabau, Perak, Pahang dan Kedah (1615-1619).

Sedangkan untuk faktor politik eksternal, yaitu :

"Jatuhnya Malaka ke tangan Portugis menyebabkan pedagang Islam banyak yang singgah ke Aceh, apalagi setelah jalur pelayaran beralih melalui sepanjang pantai barat Sumatra."

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh szdxnyyy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 07 Jul 22