Bursa tenaga kerja (job fair) merupakan kegiatan yang dilakukan untuk

Berikut ini adalah pertanyaan dari khatleen7131 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bursa tenaga kerja (job fair) merupakan kegiatan yang dilakukan untuk mempertemukan perusahaan yang membutuhkan tenaga kerja dengan pencari kerja. dilihat dari barang yang diperjualbelikan bursa tenaga kerja termasuk pasar

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Job fair, berdasarkan barang yang diperjualbelikannya, merupakan pasar sumber daya produksi.

Penjelasan:

Pasar yaitu tempat pertemuan antara pembeli dengan penjual dengan tujuan melakukan transaksi terhadap barang atau jasa yang tersedia. Dalam Hukum Pasar, terdapat Hukum Permintaan dan Hukum Penawaran. Kedua hukum tersebut melibatkan tinggi rendahnya harga barang dan banyak sedikitnya permintaan yang dilakukan pembeli atau penawaran yang dilakukan penjual.

Pasardiklasifikasikan menjadipasartradisional danpasar modern. Pasarsendiri memilikijenis-jenis berdasarkan:

  • waktu pelaksanaan
  • jenis transaksi
  • luas dan ruang lingkup
  • jenis barang
  • barang yang diperjualbelikan
  • struktur

Untuk kasus pada soal, jenis pasaryang dimaksud adalah berdasarkanbarang yang diperjualbelikan. Ada dua jenis, yaitu pasar sumber daya produksidanpasar barang konsumsi. Pada pasar sumber daya produksi, barang-barang faktor produksi dijual dan dibeli. Contoh dari pasarjenis ini adalahbursa tenaga kerja, pasar modal, dan pasar mesin produksi. Pada pasar barang konsumsi, barang-barang konsumsi dijual dan dibeli. Contoh dari pasarjenis ini adalahpasar-pasar tradisional yang menjual keperluan sehari-hari, seperti sayur-mayur, ikan, beras, dan sebagainya.

Pelajari lebih lanjut:

  1. Materi tentang Macam-Macam Pasar yomemimo.com/tugas/10129032
  2. Materi tentang Macam-Macam Pasar yomemimo.com/tugas/1999949
  3. Materi tentang Menganalisis Hukum Pasar dan Memberikan Solusi dari Contoh Kasus yang Diberikan, Menentukan Fungsi dan JenisSuatuPasar dari Gambar yang Diberikan, Pengertian Pasar Monopolistik, dan Konsep Pembentukan Harga Pasar yomemimo.com/tugas/22118295

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anginanginkel dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 12 Jun 22