15. Bacalah cerita berikut untuk menjawab soal nomor 15 dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari yolazivilia pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

15. Bacalah cerita berikut untuk menjawab soal nomor 15 dan 16 ! Suatu hari, seekor kancil mendatangi seekor rubah yang sedang mengumpulkan makanan di hutan. Kancil meminta rubah untuk memberikan makanan. Kancil meminta dengan memelas, kancil berjamji akan menggantikan makanan itu, jika ia berhasil mengumpulkan makanan. Namun rubah meragukan janji kancil. Rubah tahu bahwa kancil hanya membual dan akan melarikan diri jika keesokan harinya diminta mengganti makanan yang sudah diambilnya. Watak kancil dalam cerita tersebut adalah ....A. Penolong
B. Penyabar
C. Perhatian
D. Pembual​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D.Pembual

Penjelasan:

Karena sepertinya kancil belom bisa menepati janjinya

maaf klo salah

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ilmicangtipp07 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Jun 22