Jelaskan hasil filsafat hindu di indonesia

Berikut ini adalah pertanyaan dari dinda18711 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan hasil filsafat hindu di indonesia

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

filsafat hindu di Indonesia

filsafat hindu di IndonesiaSad darsana ialah enam sistem filsafat hindu. Sad darsana merupakan 6 sarana pengajaran yang benar atau 6 cara pembuktian kebenaran. Bagian-bagian dari Sad Darsana antara lain:

a.Nyaya, pendirinya adalah Gotama dan penekanan ajarannya ialah pada aspek logika.

b.Waisasika, pendirinya ialah Kanada dan penekanan ajarannya pada pengetahuan yang dapat menuntun seseorang untuk merealisasikan sang diri.

c.Samkhya, menurut tradisi pendirinya adalah Kapita. Penekanan ajarannya ialah tentang proses perkembangan dan terjadinya alam semesta.

d.Yoga, pendirinya adalah Patanjali dan penekanan ajarannya adalah pada pengendalian jasmani dan pikiran untuk mencapai Samadhi.

e.Mimamsa (Purwa-Mimamsa), yang mencetuskan pertama kalinya ialah Jaimini dengan penekanan ajarannya pada pelaksanaan ritual dan susila menurut konsep weda.

f.Wedanta (Uttara-Mimamsa), kata ini berarti akhir Weda. Wedanta merupakan puncak dari filsafat Hindu. Yang mmepelopori adalah Sankara, Ramanuja, dan Madhwa. Penekanan ajarannya adalah pada hubungan Atma dengan Brahma dan tentang kelepasan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AquaPura dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 21 Apr 22