Ada tiga golongan pencegahan penyakit yaitu: preventif, kuratif dan rehabilitasi.

Berikut ini adalah pertanyaan dari fauzikece7767 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ada tiga golongan pencegahan penyakit yaitu: preventif, kuratif dan rehabilitasi. dari ketiga jenis usaha pencegahan penyakit menular ini yang mendapat tempat yang utama adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jenis-jenis pencegahan penyakit

Dari ketiga jenis usaha pencegahan penyakit menular ini yang mendapat tempat yang utama adalah melakukan tindakan preventif yang merupakan paling utama dilakukan dalam pencegahan dahulu, sehingga penyakit tidak menular dan tidak perlu juga melakukan pemulihan atau penyembuhan.

Dengan mengutamakan pencegahan terlebih dahulu, maka akan mengurangi pernyebarang penyakit menular, sehingga akan semakin kecil resiko masalah kesehatan yang akan terjadi.

Pembahasan:

Berikut ini adalah golongan dalam pencegahan penyakit:

  • Preventif adalah tindakan dalam mencegah penyakit menular.
  • Kuratif adalah upaya-upaya yang dilakukan untuk mengobati penderita yang telah terifeksi pnyakit.
  • Rehabilitas adalah usaha yang dilakukan untuk mengembalikan penderita ke dalam keadaan semula, sehingga dapat bergabung lagi dengan masyarakat.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang Golongan pencegahan penyakitdapat disimak diyomemimo.com/tugas/50441895

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Syubbana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 14 Jun 22