Perkebunan teh merupakan jenis sumber daya alam yang berada di

Berikut ini adalah pertanyaan dari armyn5460 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perkebunan teh merupakan jenis sumber daya alam yang berada di daerah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

perkebunan teh tumbuh di daerah pegunungan

Penjelasan:

perkebunan teh hidup di daerah yang sejuk seperti pegunungan. teh merupakan salah satu tanaman yang tumbuh di daerah ketinggian antara 200 sampai 2.000 meter diatas parmukaan laut. dan teh hidup antara suhu 14 sampai 25 derajat celcius yg cukup mendapat curah hujan karena teh tidak tahan terhadap kekeringan. jadi curah hujan sangat dibutuhkan oleh teh.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh echysulistiawati dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 22 Aug 22