Berikut ini adalah pertanyaan dari sitianggraini02 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1 bulan = 30 hari
1 mud/1 hari = 0,75 kg
30x0,75=22.5 kg
Jadi fidyah yang harus dibayarkan kakek dan nenek dalam satu bulan adalah 22.5 kg beras
Penjelasan:
Takaran tentunya harus sesuai dengan ketentuan membayar fidyah yang berlaku. Beberapa ulama ada yang berpendapat takaran membyar fidyah adalah 1 mud gandum dan 2 mud untuk yang membayar selain menggunakan gandum. Berhubung di Indonesia gandum bukanlah bahan makanan yang umum, maka bisa digantikan dengan beras.
Untuk memudahkan dalam pembayaran, maka mud dikonversikan menjadi kilogram, yang setara dengan 0,75 kilogram.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Rafi8396 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 05 Jun 22