Bagaimana mengatur komposisi penataan karya seni rupa tiga dimensi dalam

Berikut ini adalah pertanyaan dari Fkftk15941 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bagaimana mengatur komposisi penataan karya seni rupa tiga dimensi dalam pameran seni rupa ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Cara Mengatur Komposisi Penataan Karya Seni Rupa Tiga Dimensi Dalam Pameran Seni Rupa Adalah :

  • Memilih Tempat Yang Sesuai Dengan Pencahayaan Yang Cukup Agar Dapat Terlihat Lebih Indah.
  • Gunakan Meja Untuk Menaruh Benda Seni Rupa Tiga Dimensi Tersebut Dan Tempatkan Secara Sistematis.
  • Memisahkan Karya Sesuai Dengan Jenisnya Pada Tempat Yang Berbeda
  • Menata Ruangan Dengan Baik Dan Menarik.
  • Mempersiapkan Buku Tamu Dan Buku Rating Untuk Bisa Mengetahui Kelebihan Dan Kekurangan Seni Tersebut.
  • Mencantumkan Nama Dan Kisah Yang Ada Dalam Seni Rupa Tersebut.

Penjelasan:

Seni Rupa Tiga Dimensi Adalah Seni Rupa Yang Memiliki Ukuran Panjang, Lebar Dan Volume Agar Bisa Dilihat Dari Segala Arah, Jadi Bisa Dibilang Karya Seni Rupa Tiga Dimensi Memiliki Ruang Didalamnya.

{ \gray{ semoga \: membantu}}

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh adi3263 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 05 Jul 22