Yang membedakan metamorfosis kupu-kupu dan belalang adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari laelinoerzannah9490 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Yang membedakan metamorfosis kupu-kupu dan belalang adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Yang membedakan metamorfosis kupu-kupu dan belalang adalah

Metamorfosis kupu-kupu adalah metamorfosis sempurna dikarenakan melalui masa pupa atau kepompong dan juga saat baru menetas, rupa maupun bentuknya berbeda dengan induknya. Sedangkan metamorfsisi belalang yaitu metamorfosis tidak sempurna dikarenakan tidak melalui masa pupa atau kepompong dan juga ketika baru menetas, rupa atau bentuknya sama dengan induknya.

Pembahasan

Metamorfosis merupakan salah satu proses perkembangan biologi yang meliputi perubahan fisik dan struktur hewan tanpa melalui kelahiran maupun penetasan. Dalam perubahan tersebut terjadi akibat pertumbuhan dan diferensiasi sel.

Ada beberapa tahapan metamorfosis tidak sempurna adalah:

  1. Telur, dalam seekor serangga akan bertelur di tempat yang cocok dan aman untuk pertumbuhan embrio. Dengan demikian, embrio tersebut dilindungi oleh struktur telur dengan cangkang yang diliputi zat kitin dan setelah menunggu beberapa waktu telur-telur tersebut akan menetas menjadi nimfa.
  2. Nimfa, merupakan hewan muda yang menyerupai bentuk hewan dewasa. Dengan ukurannya lebih kecil dan struktur organ-organnya belum sempurna. Akan tetapi, semakin lama nimfa mengalami perkembangan yang membuat dimensi tubuhnya menjadi lebih besar. Seiring pertumbuhannya organ reproduksinya pun semakin matang.
  3. Imago, merupakan wujud dewasa dari serangga yang telah matang dari bentuk dan organ-organnya. Dengan demikian, hewan ini telah matang secara reproduksi sehingga sudah mampu melakukan perkawinan dan tahap ini kembai ke fase awal lagi yakni telur.

Pelajari Lebih Lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang metamorfosis katak disebut sempurna yomemimo.com/tugas/7704092.

#AyoBelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh equivocactor dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 26 Jul 22