Mengapa kemampuan bertanya merupakan kemampuan yang harus dikuasai dan bagaimanakah

Berikut ini adalah pertanyaan dari JokiUTTerbaik pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa kemampuan bertanya merupakan kemampuan yang harus dikuasai dan bagaimanakah penerapannya dalam pembelajaran (materi pelajaran bebas)! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Alasan mengapa kemampuan bertanya merupakan kemampuan yang harus dikuasai adalah karenabertanyamerupakan proses terpenting agar dapat menerima jawaban dan mendapatkan pengetahuan. Contoh penerapannya adalah ketika dalam pelajaran sosial maka seseorang akan menanyakan tentang cara mengimplementasikan hal yang telah diajarkan  oleh guru dalam lingkungan sehari-hari.

Pembahasan

Bertanya adalah kegiatan meminta jawaban atas sesuatu yang belum diketahui jawabannya oleh seseoang. Ciri khas kalimat tanya adalah menggunakan 5W + 1H. Kemampuan bertanya sangat dibutuhkan terutama dalam pembelajaran di sekolah apalagi jika pertanyaan yang diajukan merupakan jenis pertanyaan kritis dan kreatif.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut mengenai materi bertanya pada link berikut :

yomemimo.com/tugas/11108475?referrer=searchResults

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arinichoir dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 15 Aug 22