Berikut ini adalah pertanyaan dari arjun9550 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Yang dapat mempersatukan kita dengan allah melalui kristus yang disalibkan ialah Yesus.
Pembahasan:
Sebagai umat kristus, kita termasuk dalam minoritas agama yang beragam di negara kita tercinta ini. Injil hari ini menginginkan umat Katolik untuk menyatakan bahwa melalui pengorbanan dan darah Yesus yang ditegaskan oleh nubuat Kayafas, Yesus akan mengumpulkan dan menyatukan anak-anak Allah yang tercerai-berai. Dalam bacaan pertama hari ini, Tuhan juga berjanji untuk menyatukan Israel yang terdiri dari banyak suku. Tuhan Yesus naik ke surga dan kembali kepada Bapa kita bersama, Bapa-Nya. Dia berjanji akan mengirimkan Roh Kudus dari ayahnya untuk menemani kita. Roh Kuduslah yang memperbaharui dan mempersatukan para pengikutnya. Untuk itu, sebagai pengikut Yesus, kita harus membuka hati untuk menerima Roh Kudus dan kuasanya.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut materi tentang surah yang menjaga persatuan: yomemimo.com/tugas/15694681
#BelajarBersamaBrainly #SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh grahatama dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 06 Aug 22