3 Pada tanggal 1 Maret 2018 dibeli 100 lembar saham

Berikut ini adalah pertanyaan dari yatimahy00 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

3 Pada tanggal 1 Maret 2018 dibeli 100 lembar saham preferen 15% dai PT Dadali, nominal Rp 10.000 per lembar saham dengan kurs 110. Provisi dan materai dibayar Rp 3.000. deviden dibayarkan setiap akhir tahun (31 Desember). Pada tanggal 1 Februari 2019 saham-saham tersebut dijual kembali dengan kurs 114 % dan biaya penjualan Rp 2.500 Buatlah jurnal untuk mencatat transaksi Surat berharga saham tersebut 40 Modul 9/ KB​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Transaksi Surat berharga saham PT Dadali

Saham preferen 11.003.000

kas 11.003.000

Kas 1.500.000

Penghasilan deviden 1.500.000

Kas 11.402.500

Saham preferen 11.003.000

Laba penjualan 399.500

PENJELASAN DENGAN LANGKAH-LANGKAH

Saham preferen adalah surat berharga sebagai bukti kepemilikan atas suatu perusahaan dengan hak yang lebih tinggi atas aset dan laba perusahaan dibanding pemegang saham biasa.

Diketahui

  • 1 Maret 2018 dibeli 100 lembar saham preferen 15% dai PT Dadali,
  • Nominal Rp 10.000/ lembar
  • Kurs 110
  • Provisi dan materai dibayar Rp 3.000.
  • deviden dibayarkan setiap akhir tahun.
  • Dijual saham pada 1 Februari 2019 kembali
  • Kurs 114 %
  • Biaya penjualan Rp 2.500

Diminta

Buatlah jurnal untuk mencatat transaksi Surat

Jawab

Harga kurs saham

= 110/100×1000×10.000 =11.000.000

Proposisi&materai = 3.000

Harga perolehan. = 11.003.000

Besarnya Deviden = 15% × 10.000.000

=1.500.000

Penjualan saham

114/100×1000×10.000= 11.400.000

Proposisi&materai = 2.500

Harga perolehan. = 11.402.500

Laba penjualan saham 11.402.500-11.003.000= 399500

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang Jurnal jual beli saham yomemimo.com/tugas/22764840

#BelajarBersanaBrainly#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ayliyacute dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 25 Feb 23