Berikut ini adalah pertanyaan dari anjasimanungkalit98 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
apa yang di maksud dengan suka cita
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Suka Cita merupakan Suatu keadaan hati seseorang yang sedang senang ataupun bahagia.Biasanya Seseorang yang sedang bersuka Cita meng ekspresikan nya dengan tersenyum , Tertawa dan tindakan yang menunjukan rasa bahagia lainnya.
Antonim atau lawan kata dari kata suka cita yakni :
Duka Cita = sedih
Turut berduka cita = Turut bersedih
#BelajarbahasabersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rifkiadiyansah78 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 24 Sep 22