Apa saja yang dilakukan oleh pki agar dapat menguasai kota

Berikut ini adalah pertanyaan dari putrifadilah6021 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa saja yang dilakukan oleh pki agar dapat menguasai kota madiun

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Apa Yang di lakukan oleh PKI agar dapat menguasai kota Madiun adalah dengan agitasi, demonstrasi, dan aksi aksi yang mengancam keamanan NKRI

PEMBAHASAN

Peristiwa madiun atau disebut juga dengan pemberontakan PKI 1948 adalah sebuah pemberontakan yang dilakukan oleh partai komunis Indonesia pada 18 september 1948 di kota madiun. Pemberontakan ini dikepalai oleh PKI dan para partai garis kiri yang merupakan pendukung pendukungnya yang bergabung dan menamakan diri dengan front demokrasi rakyat yang disebut juga dengan FDR.

Latar belakang terjadinya pemberontakan madiun adalah dengan jatuhnya kabinet RI yang dipimpin oleh amir sjarifuddin, dan tidak mendapatkan dukungan lagi sejak ditanda tangani perjanjian renville. Serta dibentuknya kabinet baru yang dipimpin oleh moch hatta sebagai perdana menteri. Dan pada tanggal 13 sampai dengan 14 agustus 1948 PKI mengadakan sidang polibiro, dan musso seorang tokoh komunis memberikan sebuah gagasan yang disebut “jalan baru untuk republik Indonesia”, maka partai yang beraliran marxsisme – leninisme melakukan pergabungan dibawah satu nama PKI, partai itu adalah

1. Partai komunis Indonesia (PKI)

2. Partai buruh indonesia (PBI)

3. Partai sosialis Indonesia (PSI)

Musso dan amir serta kelompok kiri yang mengikutinya merencankan untuk menguasai daerah daerah yang dianggap strategis di jawa tengah dan jawa timur, yakni solo, madiun, Kediri, jombang, bojonegoro, cepu, wonosobo dan purwodadi. Dalam pelaksananya mereka melakuka agitasi, demontrasi, dan aksi lainnya. Yang paling parah adalah mereka melakukan penculikan dan pembunuhan kepada tokoh tokoh yang dianggap musuhi disurakarta, mengadu domba kesatuan TNI. Saat perhatian pemerintah terpusat pada perbaikan Surakarta, PKI/FDR mengarah ketimur dan menguasai madiun pada 18 september 1948, serta memproklamasikan sebuah Negara baru yakni republik soviet Indonesia, juga di pati

Dalam pemberontakan ini menewaskan gubernur jawa timur RM Suryo, dokter moewardi, polisi dan beberapa tokoh agama.

Kelas: 9 SMP

Mapel: IPS

Bab: Bab 12 - Peristiwa Tragedi Nasional dan Konflik-Konflik Internal Lainnya (1948-1965)

Kode: 9.10.12

Kata Kunci: pki, musso, madiun, FDR, surakarta

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AquaPura dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 30 Apr 22