Bentuk tulisan yang bersifat provokatif merupakan bentuk penyimpangan kode etik

Berikut ini adalah pertanyaan dari fahmi8028 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bentuk tulisan yang bersifat provokatif merupakan bentuk penyimpangan kode etik jurnalistik artinya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Tulisan yang bersifat provokatif merupakan salah satu bentuk penyimpangan kode jurnalistik yang artinya menghasut.

Pembahasan

jurnalistik merupakan kegiatan untuk menghimpun berita, mencari fakta, dan melaporkan peristiwa atau kejadian. Jurnalisme berasal dari perkataan journal, artinya catatan harian mengenai kejadian sehari-hari, atau bisa juga berarti surat kabar. Orang melakukan kegiatan jurnalistik disebut sebagai jurnalis.

Di indonesia kegiatan jurnalistik di atur dalam kode etik yang diawasi oleh dewan pers. Salah satu bentuk kode etik dalam jurnalistik adalah berita yang dikabarkan haruslah bersifat netral dan aktual. Netral artinya tidak memihak pihak tertentu terkait kejadian yang diberitakan. Salah satu bentuk pelanggaran kode ini adalah berita yang bersifat provokatif.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang jurnalistik yomemimo.com/tugas/3263908

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Nazhirun dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 27 Jun 22