Berikut ini adalah pertanyaan dari sabiya1224 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Identifikasilah dan lakukan analisis faktor perubahan yang terjadi dari kasus di atas dan rumuskan beberapa implikasinya terhadap tingkatan perubahan dan dampaknya terhadap penyelenggaraan pendidikan di Indonesia
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Indonesia harus mengajarkan bahasa internasional, membekali siswa dengan ilmu teknologi, pendidikan di Indonesia bisa diselenggarakan lebih cepat dan efisien,ilmu dapat denganmudah didapat dan lebih berkualitas, lebih berkualitas lagi.
Penjelasan:
Berdasarkan poin di soal, kita dapat membedah jawaban dari poin tersebut.
(a) sumber daya manusia disiapkan dengan perpektif internasional
Dengan adanya Sumber Daya Manusia yang memiliki perspektif internasional maka pendidikan di Indonesia harus mengajarkan bahasa internasional
(b) penggunaan teknologi yang canggih meluas pada berbagai organisasi dan disiplin ilmu
Dengan adanya penggunaan teknologi yang canggih maka Indonesia harus membekali siswa dengan ilmu teknologi.
(c) tak ada batas wilayah dan waktu
Karena tidak ada batas wilayah dan waktu maka pendidikan di Indonesia bisa diselenggarakan lebih cepat dan efisien.
(d) informasi cepat, baik, dan mudah
Pendidikan Indonesia diharapkan lebih maju karena ilmu dapat dengan mudah didapat dan lebih berkualitas.
(e) terjadi persaingan kualitas.
Dengan adanya persaingan kualitas maka seharusnya pendidikan di Indonesia lebih berkualitas lagi.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut tentang :
Materi tentang perkembangan pendidikan di Indonesia yomemimo.com/tugas/36148102
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 27 Jun 22