Tuliskan daftar pertanyaan (question) berkaitan dengan informasi yang anda perlukan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Mrym29781 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tuliskan daftar pertanyaan (question) berkaitan dengan informasi yang anda perlukan pada bacaan tersebut

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kata tanya adalah suatu kata yang berfungsi untuk menggali suatu informasi tertentu. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa daftar pertanyaan berkaitan dengan informasi yang diperlukan pada bacaan tersebut antara lain sebagai berikut:

  • Apa peristiwa pada bacaan?
  • Siapa yang mengalami peristiwa tersebut?
  • Dimana terjadinya peristiwa tersebut?
  • Kapan terjadinya peristiwa tersebut?
  • Mengapa peristiwa itu terjadi?
  • Bagaimana terjadi peristiwa tersebut?

Pembahasan:

Kata-kata merupakan salah satu hal yang penting dalam komunikasi. Salah satu jenis kata yaitu kata tanya. Kata tanya adalah suatu kata yang berfungsi untuk menggali suatu informasi tertentu. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa daftar pertanyaan berkaitan dengan informasi yang diperlukan pada bacaan tersebut antara lain sebagai berikut:

  • Apa peristiwa pada bacaan?
  • Siapa yang mengalami peristiwa tersebut?
  • Dimana terjadinya peristiwa tersebut?
  • Kapan terjadinya peristiwa tersebut?
  • Mengapa peristiwa itu terjadi?
  • Bagaimana terjadi peristiwa tersebut?

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang fungsi kata tanya mengapa yomemimo.com/tugas/6104587

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ariefikhwanw dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 24 Jan 23