Hendra mengikuti program pertukaran pelajar ke jepang. Ia harus tinggal

Berikut ini adalah pertanyaan dari AlphaCandy6279 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Hendra mengikuti program pertukaran pelajar ke jepang. Ia harus tinggal di jepang selama masa studinya. Dapatkah hendra disebut penduduk jepang

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Hendra mengikuti program pertukaran pelajar ke jepang. Ia harus tinggal di jepang selama masa studinya. Dapatkah hendra disebut penduduk jepang jawabannya adalah tidak,hendra harus berpindahkewarganegaraan.

Pembahasan

Kewarganegaraan adalah hubungan antara seseorang dengan negara. Kewarganegaraan menunjukkan kebebasan dan warga negara memiliki hak, tugas, dan tanggung jawab tertentu. Secara umum, warga negara memiliki hak politik penuh. Hak untuk memilih dan memegang jabatan publik. Warga negara mengacu pada warga negara yang ditentukan oleh undang-undang dan peraturan. Kewarganegaraan adalah sesuatu yang berhubungan dengan warga negara. Kewarganegaraan adalah proses dimana orang asing dapat memperoleh kewarganegaraan Republik Indonesia dengan mengajukan permohonan.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang kewarganegaraan: yomemimo.com/tugas/1678335

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh grahatama dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 27 Feb 23