2. Tabel di bawah ini menunjukkan hubungan antara harga (p),

Berikut ini adalah pertanyaan dari tembembakpao7153 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

2. Tabel di bawah ini menunjukkan hubungan antara harga (p), jumlah barang yang diminta (q) dan penghasilan kunsumen (i) pada bulan juli, agustus dan september untuk barang x dan barang y di kota maju jaya. Bulan barang x barang y i p q p q juli 200 600 150 200 60. 000 agustus 220 480 150 220 60. 000 september 220 500 150 210 66. 000 pertanyaan : a) hitunglah elastisitas harga barang x untuk bulan agustus, artikan apa makna dari bilangan tersebut ! b) hitung elastisitas elastisitas silang antara barang x dan y untuk bulan agustus , artikan apa makna bilangan tersebut! c) hitung elastisitas pendapatan untuk barang y pada bulan sepetember, apa makna dari bilangan tersebut ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut jawaban semua pertanyaan yang ada pada NOMOR 2:

  • (a). Nilai yang didapatkan adalah 2,75. Elastisitas harga barang X (e_{xx}) > 1,sehingga permintaan barang X ini adalahelastis.
  • (b). Nilai yang didapatkan tak terhingga. Oleh karena elastisitas silang di antara barang X dan Y (e_{xy} ) di bulan Agustus adalah tak terhingga maka bisa dinyatakan hal tersebut mengindikasikan, tak ada hubungan barang Y dan X.
  • (c). Nilai yang didapatkan - 0,52. Elastisitas pendapatan barang Y (e_{1} )adalah negatif sehingga Y bisa dikategorikan sebagai barang inferior.

Penjelasan dan Langkah-langkah

                                                     BAGIAN A

Elastisitas barang X (e_{xx}) pada Agustus dan arti bilangannya.

Diketahui:

  • PX_{juli} =200
  • PX_{agustus} =220
  • QX_{juli} =600
  • QX_{agustus} =480

Ditanyakan:

  • e_{xx} ...?

Jawab:

e_{xx} = ΔQX . PX

         ΔPQ    QX

Dimana:

  • ΔQX = QX_{Agustus} - QX_{Juli}
  • ΔPX = PX_{Agustus} - PX_{Juli}

Maka:

  • e_{xx} =\frac{480-600}{220-200} .\frac{220}{480}
  • e_{xx} =\frac{-120}{20} .\frac{220}{480}
  • e_{xx} = - 2,75 (negatif diabaikan sehingga hasil terbaca 2,75).

Elastisitas harga barang X (e_{xx}) > 1, sehingga permintaan barang X ini adalah elastis.

                                                      BAGIAN B

Elastisitas silang antara barang X dan Y di Agustus dan maknanya.

Diketahui:

  • PY_{Juli}=150
  • PY_{Agustus}=1500
  • QX_{juli} =600
  • QX_{agustus} =480

Ditanyakan:

  • e_{xy} = .....?

Jawab:

e_{xy} = ΔQX . PY

         ΔPY    QX

Dimana:

  • ΔQX = QX_{Agustus} - QX_{Juli}
  • ΔPY = PY_{Agustus} - PY_{Juli}

Sehingga:

  • e_{xy} =\frac{480-600}{150-150} .\frac{150}{480}
  • e_{xy} =\frac{-120}{0} .\frac{150}{480}
  • e_{xy} = ~(tak terhingga)

Elastisitas silang di antara barang X dan Y (e_{xy} )di bulan Agustus adalah tak terhingga. Ini mengindikasikan, tak ada hubungan barang Y dan X.

                                                 BAGIAN C

Elastisitas pendapatan barang Y (e_{1}) pada September dan artinya.

Diketahui:

  • i_{agustus}=60.000
  • i_{september}=66.000
  • QY_{agustus} =220
  • QY_{september} =210

Ditanyakan:

  • e_{1} =......?

Jawab:

e_{1} =   ΔQY . PY

           ΔI      QY

Di mana:

  • ΔQY=QY_{September} -QY_{Agustus}
  • ΔI=I_{September} -I_{Agustus}

Maka:

  • e_{1} =\frac{210-220}{66.000-60.000} .\frac{66.000}{210}
  • e_{1} =\frac{-10}{6.000} .\frac{66.000}{210}
  • e_{1} = - 0,52

Elastisitas pendapatan barang Y (e_{1} )adalah negatif sehingga Y bisa dikategorikan sebagai barang inferior.

Pelajari Lebih Lanjut

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 25 Jan 23