Berikut ini adalah pertanyaan dari billyarmando92 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
PIANO 2 PEDAL
piano dibedakan dalam 2 jenis yaitu upright piano atau standing piano,dan grand piano atau vlaguel,,JIka upright memnjang keatas grand memanjang seperti meja,sehingga berukuran lebih memakan tempat,tentu saja suara akan berbeda antara upright dan grand piano.
baik uprigt piano ataupun grand piano ada yang memiliki 2 pedal dan 3 pedal..sebetulnya piano cukup dengan 2 pedal saja yairu kiri dan kanan,dan lebih sering dipakai sisi sebelah kanan sebagai sustain..lalu bagaimana dengan piano
PEDAL 3
dengan 3 pedal,yang memiliki tambahan pedal dibagian tengah..pada uright piano pedal bagian tengah dipakai agar suara menjadi kecil,dan jika ditekan kebawah lalu digeser ke sebelah kiri maka suara kecil itu akan bersifat permanen,karena tertahan atau dikunci,untuk mengembalikannya ke posisi semula tinggal menekan dan menggeser nya kembali..namun pada grand piano pedal bagian tengah bukan untuk mengecilkan suara tetapi sebagai sustain namun tidak keseluruhan hanya sampai sebagian posisi sebelah kiri tuts piano saja.
jadi pedal 2 atau 3 tidak memiliki pengaruh yang signifikan buat sebuah piano.memang terkadang bagi orang awam seringkali menganggap bahwa pedal 2 lebih jelek dari pedal 3..dan bisa mempengaruhi harga hingga menjadi tidak wajar.
sebagai contoh piano yang sangat terkenal seperti steinway and sons banyak yang berpedal
*Maap terlalu panjanggg
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh naurahasna4594 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 10 Feb 23