1. 11112 hasil bilangan biner ke dalam desimal adalah ...​

Berikut ini adalah pertanyaan dari shacioojb pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. 11112 hasil bilangan biner ke dalam desimal adalah ...​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Hasil konversi bilangan biner "1111₂" ke dalam desimal adalah 15. Angka dua di soal menunjukkan tanda kalau bilangan yang dimaksud adalah bilangan biner dan biasanya diletakkan sebagai subscript.

Penjelasan dengan langkah-langkah

Bilangan biner merupakan bilangan dengan dasarnya adalah dua, yaitu 1 dan 0. Sedangkan, bilangan desimal merupakan bilangan dengan dasarnya adalah sepuluh, yaitu 0, 2, 3, 1, 4, 5, 6, 7, 9, dan 8. Untuk melakukan konversi dari suatu hasil bilangan biner ke dalam bentuk bilangan desimal maka masing-masing bilangan biner dikalikan dengan dua sebagai basis biner berpangkat 0, 1, 2 dan seterusnya.

Diketahui:

Bilangan biner = 1111₂.

Ditanyakan:

Bilangan desimal = ?

Penyelesaian:

1111₂ = (1 × 2³) + (1 × 2²) + (1 × 2¹) + (1 × 2⁰)
1111₂ = 8 + 4 + 2 + 1
1111₂ = 15.

Kesimpulan

Bilangan desimal hasil konversi bilangan biner 1111₂ adalah 15.

Pelajari lebih lanjut

______________

Detail jawaban

Kelas    : X
Mapel  : Teknologi Informasi
Bab      : 2 - Memahami Proses Kerja Peralatan TIK
Kode   : 10.11.2

#SolusiBrainlyCommunity

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RoyAlChemi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 25 Feb 23