Apakah kecoa termasuk hewan yang mengalami metamorfosis sempurna jelaskan

Berikut ini adalah pertanyaan dari LSRMN7622 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apakah kecoa termasuk hewan yang mengalami metamorfosis sempurna jelaskan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Apakah kecoa termasuk hewan yang mengalami metamorfosis sempurna? Jelaskan!

Tidak, karena, kecoa tidak termasuk hewan yang mengalami metamorfosis sempurna.

Penjelasan :

Sebelum berpindah ke penjelasan jawaban, kita ketahui terlebih dahulu apa itu 'metamorfosis'.

Sebelum berpindah ke penjelasan jawaban, kita ketahui terlebih dahulu apa itu 'metamorfosis'.• Metamorfosis merupakan tahap perkembangan / perubahan fisik hewan.

Sebelum berpindah ke penjelasan jawaban, kita ketahui terlebih dahulu apa itu 'metamorfosis'.• Metamorfosis merupakan tahap perkembangan / perubahan fisik hewan.• Metamorfosis dibedakan menjadi 2, yakni metamorfosis sempurna dan tidak sempurna.

Sebelum berpindah ke penjelasan jawaban, kita ketahui terlebih dahulu apa itu 'metamorfosis'.• Metamorfosis merupakan tahap perkembangan / perubahan fisik hewan.• Metamorfosis dibedakan menjadi 2, yakni metamorfosis sempurna dan tidak sempurna.• Metamorfosis sempurna adalah tahap perkembangan / perubahan fisik yang bentuk fisiknya benar - benar berubah. Contohnya, ialah kupu-kupu. Metamorfosis kupu-kupu berawal dari sebuah telur yang berubah menjadi ulat kecil - ulat dewasa - kepompong - kupu-kupu.

• Metamorfosis tidak sempurna adalah tahap perkembangan / perubahan fisik yang bentuk fisiknya tidak berubah drastis. Contohnya, ialah kecoa. Metamorfosis kecoa berawal dari sebuah telur yang berubah menjadi nimfa - imago - kecoa dewasa.

• Metamorfosis tidak sempurna adalah tahap perkembangan / perubahan fisik yang bentuk fisiknya tidak berubah drastis. Contohnya, ialah kecoa. Metamorfosis kecoa berawal dari sebuah telur yang berubah menjadi nimfa - imago - kecoa dewasa.Nah, dari bacaan diatas ( jika dibaca secara teliti ). Kecoa tidak mengalami metamorfosis sempurna. Melainkan, kecoa mengalami metamorfosis tidak sempurna.

__________________________________

__________________________________Kelas : IV

__________________________________Kelas : IVMapel : IPA

__________________________________Kelas : IVMapel : IPAMateri : Tahap metamorfosis hewan

Penjelasan:

Semoga membantu

#jangan lupa follow ya

#AYO BELAJAR BERSAMA BRANLY

#DAN AYO TINGKATKAN PRESTASI MU

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kyuurangerlucky dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 20 Apr 22