Keberadaan ilmu sejarah bisa dilacak sampai abad ke-5 sm melalui

Berikut ini adalah pertanyaan dari husenalgh141 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Keberadaan ilmu sejarah bisa dilacak sampai abad ke-5 sm melalui kehadiran karya herodotus (484 sm-425 sm ) yang berjudul historie tentang sejarah perang?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Karya Herodotus yang menjadi dasar pelacakan keberadaan ilmu sejarah berjudul Historie atau Historia. Karya tersebut merupakan catatan penyelidikan sejarah mengenai perang Yunani-Persia.

Pembahasan

Historia atau Historie merupakan catatan sejarah yang dibuat oleh Herodotus. Catatan tersebut berisi tradisi, politik, geografi, dan pertemuan dari berbagai budaya di kawasan Mediterania dan Asia masa masa tersebut. Selain itu, catatan ini juga memuat penyelidikan tentang Perang Yunani-Persia yang terjadi pada abad ke-5 SM.

Historia terdiri dari sembilan buku. Masing-masing buku memuat kisah-kisah dan penyelidikan tertentu. Mulai dari sejarah dan geografi Mesir, sejarah Scythia, armada laut Yunani, dan sebagainya.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang sejarah menurut Herodotus yomemimo.com/tugas/10095555

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ChristaviaAyunda dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 29 Dec 22